Domain Gratis


Kebanyakan orang ingin alamat webnya mudah diinget dengan alamat yang singkat, padat, dan jelas. Masalahnya, web atau blog gratisan memberikan kita alamat yang sangat panjang.
Hal ini tentunya sangat mengganggu kita bila kita ingin keren dengan menuliskannya di kartu nama kita. So, ada sedikit solusi biar kita punya alamat keren dan nggak panjang. Pake aja domain "co.cc". Caranya :
1. Masuklah ke web www.co.cc atau klik di sini2. Untuk lebih memudahkan kita, ubah aja dulu bahasanya menjadi bahasa Indonesia
3. Ketikkan nama domain yang diinginkan dan klik periksa ketersediaan 
4. Kalau domain yang diminta telah disediakan secara gratis, kita tinggal melanjutkan ke tahap berikutnya dengan mengeklik lanjutkan pendaftaran. Tapi kalau tidak, pilih aja salah satu domain dibawahnya yang terdapat label GRATIS
5. Buat kamu yang pernah daftar, tinggal masukin aja email dan password kamu. Tapi, pastinya belum pernah kan? Kalo udah c berarti kamu nyasar baca tutorial ini (He he he). So, klik Buat account baru sekarang.
6. Isi semua label yang diinginkan dan dilanjutkan dengan klik 
7. Setelah semua berhasil. Klik setup dan klik setup sekali lagi untuk domain.co.cc yang diinginkan
8. Lebih mudahnya, pilih URL Forwarding
9. Ketikkan alamat web atau blog yang panjang tadi atau di copi pastekan aja
10. Isikan semua label yang diinginkan. Dan klik Google Application Email Setup bila ingin memakai nama emai keren seperti "tukul@keren.co.cc"
11. Klik setup
12. Selesai deh

0 komentar:

Posting Komentar